Senyum Merekah Nindy Ayunda di VW Camat Sebelum Suami Ditangkap Polisi
100kpj – Polres Metro Jakarta Barat telah menangkap Askara Parasady Harsono atau lebih dikenal dengan Askara Harsono karena narkoba. Pria tersebut diketahui adalah suami dari penyanyi cantik, Nindy Ayunda.
Kapolres Metro Jakarta Barat Komnes Pol Ady Wibowo pun membenarkan penangkapan oleh polisi tersebut. Dikatakan, APH ditangkap di kediamannya di kawasan Jakarta Selatan, pada Kamis, 7 Januari 2021, pukup 20.00 WIB.
Baca Juga: Video Truk Gagal Nanjak sampai Nyemplung ke Laut
"Dalam pemeriksaan bahwa yang bersangkutan urinenya awal positif amphetamin dan metaphetamin," ujar Ady di Polres Metro Jakarta Barat, Senin 11 Januari 2021.
Sebelum suaminya ditangkap, Nindy masih aktif mengunggah foto di akun Instagram miliknya. Salah satunya adalah foto penyanyi kelahiran 11 Januari 1989 itu bersama Volkswagen Safari berwarna oranye.
Nindy terlihat tersenyum merekah berpose di atas VW lawas tersebut. "Kita memang tidak selalu mendapatkan apa yang kita inginkan, namun percayalah, Tuhan memberikan apa yang kita butuhkan," keterangan dalam foto itu.

Tilang Poin yang Membaca Wajah Pengemudi Bisa Bikin SIM Gak Berlaku

Biaya Bikin SIM C1, Pemilik Yamaha XMAX Perlu Punya Gak?

Datang ke Jerman Menperin Singgung Mobil Listrik, Kapan Volkswagen Bikin Baterai?

Pengendara yang Cuma Tunjukan Foto SIM dan STNK Tetap Ditilang, Ini Alasan Polisi

Begini Modus Operandi Pembuatan SIM Palsu yang Dijual Mulai Rp150 Ribu

86 Ribu Lebih Kendaraan Kena Tilang Selama Operasi Keselamatan 2024, Ini Pelanggaran Terbanyak

Polisi: Sopir Xpander Siap Ganti Rugi Miliaran Rupiah, Showroom Porsche Enggan Damai?

5 Fakta Insiden Pengemudi Xpander Tabrak Porsche di Showroom PIK 2

Segini Total Kerugian Porsche yang Ditabrak di Showroom, Bikin Nangis Sopir Xpander

Terungkap, Pengemudi Xpander dalam Keadaan Mabuk saat Tabrak Porsche Rp8,9 Miliar

Fitur yang Melimpah Bikin Harga Jual Mitsubishi New Xpander Tetap Tinggi

Tak Sekedar Mewah, Mitsubishi New Xpander Cross Makin Nyaman dan Aman

Punya Segudang Pengalaman Mobil 1 Mengklaim Bukan Sekadar Oli Mesin

Sebelum Terjun ke Dunia Kerja, Brand Perkakas Ini Transfer Ilmu ke Pelajar SMK
