Yamaha Sadar Modifikasi Motor Sudah Jadi Gaya Hidup
100kpj – PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) sadar bila saat ini modifikasi sudah menjadi gaya hidup. Motor sudah bukan sekedar alat transportasi, maka itu Yamaha melihat ini sebagai peluang bagus.
Yamaha sendiri baru saja merilis 3 produk terbaru, yakni All New NMAX 155, Yamaha All New XSR 155 dan Yamaha WR 155R. Yang paling dinantikan, tentunya pembaruan pada Yamaha All New NMAX 155.
Motor-motor tersebut memang jadi bahan yang cukup menarik untuk dimodifikasi, terlihat dari motor-motor keren yang diadu pada ajang Customaxi 2020. Manager Public Relation PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM), Antonius Widiantoro mengatakan, fungsi sepeda sudah mulai bergeser menjadi bagian dari gaya hidup.
"Itukan sebenarnya bukti kalau motor ini tidak lagi dipakai untuk transportasi. Orang itu melihat motor biasanya bisa digunakan dari ke tempat A ke tempat B tapi lebih butuh ke fungsional kemudian Lifestyle. Mangkanya kita melihat ini sebagai peluang," ujar Antonius dalam acara Yamaha Customaxi di Bekasi, Sabtu 18 Januari 2019.
Baginya, tren ini adalah peluang yang bisa dimanfaatkan oleh Yamaha. Tentunya, modifikasi motor-motor Yamaha dapat mendorong calon pemilik mendapat inspirasi atau mendatangkan konsumen baru.
"Maka kita lihat ini sebagai peluang. Makanya Customaxi masuk tahun ketiga. Motor baru keluar aja udah dibikin heritage build-nya untuk modifikasi," tambahnya.

Punya Uang Rp30 Juta Pilih Yamaha Aerox Alpha atau Honda Vario 160

Sebelum Menutup Tahun Ini Yamaha MX King 150 Dikasih Baju Baru

New Yamaha R125 Dijual Tahun Depan, Mesinnya Lebih Kecil dari Yamaha R15 di RI

Pakai Motor Yamaha yang Lebih Kencang Aldi Satya Mahendara Terjun di WorldSSP600

Yamaha YZF-R9 Jadi Tunggangan Aldi Satya Mahendra di WorldSSP 2025

Juara Dunia WSBK 2024 Toprak Ingin Terjun ke MotoGP, Tapi Gak Seperti Marc Marquez

3 Modifikasi Terbaik Yamaha Fazzio Akan Hadir di IMOS 2024

Aldi Satya Mahendra Pembalap Indonesia Pertama yang Juara Dunia

Yamaha Fazzio Kini Hadirkan Varian Termurahnya, Cuma Rp21 Jutaan

Awal MotoGP 2025 Yamaha Belum Tentu Pakai Mesin Baru V4, Begini Bocorannya

Komunitas Toyota Corolla Altis Rayakan Ulang Tahun ke-13

Toyota Owners Club Gelar Jambore ke-13 yang Dihadiri 19 Komunitas

MBW211CI Bekasi Chapter Siap Gelar Be-Benz 2025, Ada Kontes Modifikasi

Besok Pengguna Mobil Honda Siap Geruduk Makassar, Ada Apa?
