Menginjak Usia Satu Tahun, Ini yang Dilakukan Komunitas Suzuki V-Strom
100kpj – Berbagai cara dilakukan oleh produsen kendaraan untuk mendekatkan diri kepada konsumen yang sudah menggunakan produk buatannya. Salah satunya mendukung kegiatan komunitas seperti halnya Suzuki.
Melalui komunitas V-Strom Indonesia Owners (VION), PT Suzuki Indomobil Sales (SIS0 divisi roda dua sebagai produsen mendukung segala aktivitas komunitas motor petualang tersebut.
Terbaru pemegang merek Suzuki itu turut berpartisipasi pada peringatan setahunnya terbentuk komunitas tersebut, atau VION Gathering yang berlangsung pada 14-16 September 2024.
Bentuk kebersamaan dilakukan melalui fun riding menuju Lembah Bromo Ledok Amprong dan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru, setelah melintasi rute kurang lebih 200 km dari Kota Malang, Jawa Timur.
VION, terbentuk satu tahun lalu lahir dari inisiatif pengguna setia Suzuki V-Strom 250SX, kini berhasil memiliki sebaran lebih dari 100 anggota resmi di seluruh Indonesia.
Selama setahun terakhir, komunitas ini berhasil menyelenggarakan berbagai aktivitas touring dengan pengalaman tak terlupakan, seperti pelaksanaan di Dieng pada Oktober 2023, Ujung Kulon pada Desember 2023, dan perjalanan epik ke Nepal Van Java pada Mei 2024 lalu.

Opsen Pajak Bikin Anjlok Penjualan dan Harga Motor Naik Rp2 Juta

Biar Tak Bingung, Ini Cara Hitung Opsen Pajak Kendaran yang Berlaku di 2025

Komunitas Toyota Corolla Altis Rayakan Ulang Tahun ke-13

Terungkap! Ini Desain Motor Listrik yang Meluncur Tahun Depan dari MAKA Motors

Bakal Kena PPN 12 Persen, Ini Motor dan Mobil yang Masuk Kategori Mewah

Toyota Owners Club Gelar Jambore ke-13 yang Dihadiri 19 Komunitas

MBW211CI Bekasi Chapter Siap Gelar Be-Benz 2025, Ada Kontes Modifikasi

Cara Suzuki agar Pengguna Mobilnya Pakai Suku Cadang Asli

Belum ada yang Punya, Suzuki Jimny 5-pintu Edisi Ini Hadir di GJAW 2024

Pameran Motor IMOS 2024 Catat Transaksi Penjualan Rp70 Miliar

Komunitas Toyota Corolla Altis Rayakan Ulang Tahun ke-13

Toyota Owners Club Gelar Jambore ke-13 yang Dihadiri 19 Komunitas

MBW211CI Bekasi Chapter Siap Gelar Be-Benz 2025, Ada Kontes Modifikasi

Besok Pengguna Mobil Honda Siap Geruduk Makassar, Ada Apa?
