Viral Event Motor Trail Bikin Murka Pecinta Alam Usai Rusak Kawasan Ranca Unpas
100kpj – Viral di media sosial yang memperlihat seorang pria marah-marah karena kerusakan lahan di kawasan Ranca Upas. Ini menyusul kegiatan motor trail yang membuat beberapa tanama bunga rawa mati dan hancur.
Melihat pada unggahan akun Twitter @MrBekalicky89. Dijelaskan di sana kalau acara komunitas motor trail tersebut diselenggarakan pada 5 Maret 2023. Menurut salah satu panitia acara, diperkirakan peserta offroad ada 2.500 orang.
Nampak dalam video terlihat, para pemotor itu melintasi area tempat tumbuh suburnya bunga edelweis rawa yang dikatakan sudah kian langka di muka bumi. Semua motor benar-benar mandi lumpur.
Dalam video disebutkan jika acara ini juga disponsori oleh Perusahaan Umum Kehutanan Negara (Perum Perhutani). Nampak juga seorang pria bernama Mang Uprit yang marah-marah karena kesal dengan kerusakan di Ranca Upas.
"Paham nggak? Lihat nih, hancur! Tuh lihat nih, kalau nggak percaya nih, apa ini (sambil membanting bunga edelweis rawa yang sudah mati). Lihat! Lihat nih! Tumbuh lagi nggak? Susah! Menghijaukan lokasi ini juga kapan hijau lagi? Lama!" papar pria berkemeja hitam tersebut.

Opsen Pajak Bikin Anjlok Penjualan dan Harga Motor Naik Rp2 Juta

Biar Tak Bingung, Ini Cara Hitung Opsen Pajak Kendaran yang Berlaku di 2025

Terungkap! Ini Desain Motor Listrik yang Meluncur Tahun Depan dari MAKA Motors

Bakal Kena PPN 12 Persen, Ini Motor dan Mobil yang Masuk Kategori Mewah

Kata Bos Pertamina soal Tudingan BBM Pertamax Bikin Mobil-mobil Rusak

Shell Bantah Bakal Tutup Semua SPBU di Indonesia

Pameran Motor IMOS 2024 Catat Transaksi Penjualan Rp70 Miliar

Ini yang Bikin Gaikindo Pede Penjualan Mobil Bisa Tembus 1 Juta Unit Lagi

27 Merek Mobil Ramaikan Pameran GJAW 2024, Ada Merek Baru

Respiro Rilis Jaket Motor Threnox yang Kaya Fitur di IMOS 2024

Komunitas Toyota Corolla Altis Rayakan Ulang Tahun ke-13

Toyota Owners Club Gelar Jambore ke-13 yang Dihadiri 19 Komunitas

MBW211CI Bekasi Chapter Siap Gelar Be-Benz 2025, Ada Kontes Modifikasi

Besok Pengguna Mobil Honda Siap Geruduk Makassar, Ada Apa?
