IMX 2021 Gandeng Carsome Indonesia Guna Modifikasi Mobil Bekas
100kpj – Carsome Indonesia kali ini berkolaborasi dengan Indonesia Modification Expo (IMX) 2021 sebagai Exclusive Car Trading Partner. Memperkenalkan platform jual beli mobil yang terintegrasi dan berkualitas, yang bisa diakses melalui pemanfaatan teknologi.
Yang mengarah pada penikmat/pelaku industri modifikasi dan komponen aftermarket tanah air. Carsome melihat ada potensi besar menawarkan lebih banyak pilihan mobil-mobil Carsome Certified bagi para peminat dan pemain di industri modifikasi.
Baca Juga: Belajar dari Terbakarnya Ford Mustang, Perlu Adanya APAR di Mobil
“IMX adalah ajang otomotif aftermarket dan lifestyle terbesar di Indonesia. Kami percaya ajang ini akan menjadi salah satu platform yang kuat dan efektif menjangkau audiens muda kami dan memperkenalkan layanan kami ke seluruh Indonesia," ujar Delly Nugraha selaku Country Head Carsome Indonesia.
"Hal ini sejalan dengan rencana pengembangan kami tahun ini, sehingga kami sangat tertarik bekerja sama dengan IMX yang dikenal cukup kuat menjangkau sisi digital dan milenial," lanjutnya dalam jumpa pers virtual.
Menariknya bakal ada hadiah undian mobil modifikasi Supergiveaway yang akan diberikan kepada penonton pada seri Road to IMX 2021: Virtual Stage Pekanbaru pada 7 Agustus mendatang menggunakan unit yang dibeli di Carsome.

MBW211CI Bekasi Chapter Siap Gelar Be-Benz 2025, Ada Kontes Modifikasi

Daftar Mobil Modifikasi Terbaik di Final BlackAuto Battle 2024

IMX 2024 Melebihi Target Bamsoet, Bukti Industri Modifikasi Mobil Tumbuh

Bukan Mobil Modifikasi yang Juara Utama di IMX 2024, Tapi Truk Kustom Toyota

Daftar Mobil Modifikasi Terbaik di IMX 2024

Ramaikan IMX 2024, Wuling Hadirkan Alvez dan BinguoEV Spesial

Pameran IMX 2024 Bukan Sekedar Pameran, tapi Wadah Kreativitas

Beli Mobil Bekas Kredit di Pameran Ini Banyak Untungnya

BlackAuto Battle 2024 Ada yang Berbeda, Banyak Mobil Listrik Modifikasi

Jaminan Mobil Bekas di Caroline.id Berbuah Manis, Ini Buktinya

Komunitas Toyota Corolla Altis Rayakan Ulang Tahun ke-13

Toyota Owners Club Gelar Jambore ke-13 yang Dihadiri 19 Komunitas

MBW211CI Bekasi Chapter Siap Gelar Be-Benz 2025, Ada Kontes Modifikasi

Besok Pengguna Mobil Honda Siap Geruduk Makassar, Ada Apa?
