100KPJ

Trik Perawatan Agar Sepeda Motor Tidak Turun Mesin

Share :

100kpj – Bongkar mesin motor karena komponen di dalam mesin, karena terjadi kerusakan sehingga menyebabkan performa motor menurun atau bahkan mogok disebut turun mesin.

Sepeda motor turun mesin karena ada masalah pada mekanisme perputaran mesin, penyebabnya adalah tidak melakukan perawatan berkala secara rutin.

Tanda-tanda motor harus turun mesin adalah motor hilang tenaga disertai suara mesin yang kasar, knalpot keluar asap putih pekat terus menerus, bahkan motor mogok dan sulit dinyalakan kembali.

Seperti dikutip dari siaran pers yang dikirim oleh Main Dealer Yamaha PT Thamrin Brother, wilayah Sumatera Selatan - Bengkulu, memberi tips agar mencegah agar motor tidak turun mesin seperti:

1.Rutin Service Secara Berkala

Selain melakukan perawatan yang sudah dijelaskan di atas, disarankan untuk rutin service secara berkala di bengkel resmi.

Share :
Berita Terkait