100KPJ

Dua Kapal Perang Buatan Indonesia yang Bisa Bikin Lawan Ciut

Share :

KRI Raden Eddy Martadinata 331 dan KRI I Gusti Ngurah Rai 332 juga dilengkapi dengan meriam utama OTO Melara 76mm Super Rapid Gun dan rudal Exocet MM40 Block 3 yang jarak jangkaunya bisa mencapai 180—200 kilometer.

Ada juga rudal anti serangan udara Mica yang dirancang efektif dan dapat menyergap sasaran sejauh 20—25 kilometer dengan ketinggian 9144 meter. Kemudian dilengkapi pula dengan rudal terma yang mampu mengacaukan sensor radal musuh, hingga mengecoh frekuensi radio yang digunakan rudal ke permukaan.

Lalu Torpedo A 244S jenis ringan ini juga melengkapi persenjataan kedua KRI. Torpedo ini mempunyai kemampuan khusus untuk mengincar sasaran di perairan dangkal dan meriam Close In Weapon System (CIWS) Millenium 35mm untuk menangkis serangan udara serta ancaman permukaan jarak dekat.

Baca juga: Ternyata Hawk 209 yang Jatuh Pernah Mengusir Jet Tempur Australia

Share :
Berita Terkait