Untuk sistem keamanannya, moge besutan negeri pizza itu dilengkapi fitur traksi kontrol layiknya mobil, sehingga dapat mecegah, atau membantu ban selip saat bermanuver. Pada sektor kaki-kaki, pengereman ABS.
Rem cakram untuk bagian depan menggunakan dua piringan berukuran besar, dengan kaliper besar, dan belakang ukuran piriangan, dan kaliper lebih kecil. Meski tenaganya lebih besar, moge itu bobotnya lebih ringan 13 kilogram.
Berdasarkan informasi Visordown, Ducati Diavel V4 baru akan dijual di Inggris pada Januari 2023, harganya mulai 23,595 ribu pound sterling atau setara Rp400 jutaan.