100KPJ

Terkuak Penampakan Honda Vario 160, Lampu Proyektor dan Mesin PCX 160

Share :

Terakhir di bagian bodi memiliki desain yang tajam dan nampak agresif. Terutama di area fairing yang hadir dengan bentuk berlapis-lapis.

Untuk sektor mesin, diduga Vario generasi baru ini akan menggunakan mesin eSP + dengan penambahan jumlah klep dari 2 menjadi 4. Kapasitas mesin juga meningkat menjadi 157cc, yang sama dengan PCX 160.

Walau begitu, belum ada kabar akan fitur PCX 160 di Vario ini seperti HSTC atau Honda Selectable Torque Control dan antilock braking system (ABS). Pesaing Yamaha Aerox 155 ini, disinyalir akan lebih dulu meluncur di Thailand.

Share :
Berita Terkait