“Jumlah pagi ini targetnya adalah seluruh fasilitas publik di Jakarta bisa digunakan,” kata dia.
Sebelumnya, mantan Menteri Pendidikan itu memastikan, untuk sementara pihaknya bakal membuat halte sementara untuk mengakomodasi perjalanan warga. Sementara untuk seluruh kerusakan, Pemprov DKI berjanji bakal segera menggantinya.