100KPJ

Hyundai Ioniq 5 Buatan RI Pecahkan Rekor Setelah Berjalan Ribuan KM

Share :

Hyundai Ioniq 5 adalah mobil listrik pertama yang dibuat di Indonesia dengan komponen lokal di atas 40 persen. Sedangkan komponen utama baterainya masih berstatus impor, hanya sekadar di rakit di dalam negeri.

Mobil listrik tersebut ditawarkan dalam beberapa varian, harganya mulai dari Rp748 juta tipe Standard Range, sampai Rp859 juta Long Range Siganture. Angka tersebut belum termasuk potongan, atau insentif yang diberikan pemerintah.

Ioniq 5 sipersenjatai baterai berkapasitas 400-800 volt. Untuk tipe Prime Standard, dan Signature Standard dapat berjalan hingga 384 kilometer, sedangkan Longe Range dan Signature Long Range sekitar 481 km.

Untuk pengisian daya baterai berbeda-beda, menggunakan fasilitas wall charger model AC, untuk tipe terendah hanya perlu 5 jam, namun varian tertinggi sampai 6 jam mengingat kapasitas baterai lebih besar.

Share :
Berita Terkait